AKIBAT :
Mempunyai orang tua yang lengkap dalam kehidupan sekarang.
SEBAB :
Menghormati dan membantu Orang yang hidup sendirian pada kehidupan yang lalu.
12.
AKIBAT :
Menjadi yatim piatu dalam kehidupan sekarang.
13.
AKIBAT :
Mempunyai Putra yang mati muda dalam kehidupan sekarang.
15.
AKIBAT :
Tidak mempunyai ahli waris dalam kehidupan sekarang.
16.
AKIBAT :
Mempunyai umur yang panjang dan kesehatan yang baik dalam kehidupan sekarang.
17.
AKIBAT :
Mempunyai hidup yang pendek dalam kehidupan sekarang.
18.
AKIBAT :
Tidak mempunyai Pasangan hidup dalam kehidupan sekarang.
19.
AKIBAT :
Menjadi Janda dalam kehidupan sekarang.
20.
AKIBAT :
Menjadi Pelayan dalam kehidupan sekarang.
Menghormati dan membantu Orang yang hidup sendirian pada kehidupan yang lalu.
Effect :
Why in this life you have both parents ?
Cause :
Because you have respected and helped the lonely people in your previous life.
12.
AKIBAT :
Menjadi yatim piatu dalam kehidupan sekarang.
SEBAB :
Menembak burung pada kehidupan yang lalu.
Menembak burung pada kehidupan yang lalu.
Effect :
Why in this life you are an orphan ?
Cause :
Because you were a bird-shooter in your previous life.
AKIBAT :
Mempunyai banyak Anak Keturunan dalam kehidupan sekarang.
SEBAB :
Memperbanyak dan menyebarkan Buku Suci pada kehidupan yang lalu.
Memperbanyak dan menyebarkan Buku Suci pada kehidupan yang lalu.
Effect :
Why in this life you have many children ?
Cause :
Because you have printed and distributed sutras in your previous life.
14.
AKIBAT :Mempunyai Putra yang mati muda dalam kehidupan sekarang.
SEBAB :
Membuang bayi Perempuan pada kehidupan yang lalu.
Membuang bayi Perempuan pada kehidupan yang lalu.
Effect :
Why in this life a son dies young ?
Cause :
Because you have committed killing by drowning a baby girl in your previous life.
AKIBAT :
Tidak mempunyai ahli waris dalam kehidupan sekarang.
SEBAB :
Mempunyai kebiasaan memusnahkan tanaman pada kehidupan yang lalu.
Mempunyai kebiasaan memusnahkan tanaman pada kehidupan yang lalu.
Effect :
Why in this life you are heirless ?
Cause :
Because you have destroyed flowers habitually in your previous life.
AKIBAT :
Mempunyai umur yang panjang dan kesehatan yang baik dalam kehidupan sekarang.
SEBAB :
Melepaskan makhluk hidup pada kehidupan yang lalu.
Melepaskan makhluk hidup pada kehidupan yang lalu.
Effect :
Why in this life you enjoy longevity and good health ?
Cause :
Because you set free sentient being in your previous life.
AKIBAT :
Mempunyai hidup yang pendek dalam kehidupan sekarang.
SEBAB :
Melakukan pemotongan hewan pada kehidupan yang lalu.
Melakukan pemotongan hewan pada kehidupan yang lalu.
Effect :
Why in this life you are short lived ?
Cause :
Because you have committed too many killings in your previous life.
AKIBAT :
Tidak mempunyai Pasangan hidup dalam kehidupan sekarang.
SEBAB :
Melakukan perzinahan pada kehidupan yang lalu.
Melakukan perzinahan pada kehidupan yang lalu.
Effect :
Why in this life you have no spouse ?
Cause :
Because you have committed adultery in your previous life.
AKIBAT :
Menjadi Janda dalam kehidupan sekarang.
SEBAB :
Berlaku kasar terhadap Suami pada kehidupan yang lalu.
Berlaku kasar terhadap Suami pada kehidupan yang lalu.
Effect :
Why in this life you are a widow ?
Cause :
Because you have ill treated your husband in your previous life.
AKIBAT :
Menjadi Pelayan dalam kehidupan sekarang.
SEBAB :
Tidak setia dan tidak mengenal balas budi pada kehidupan yang lalu.
Effect :
Why in this life you are serf ?
Cause :
Because you were disloyal and ungrateful in your previous life.
Sumber :
* Buku "The Buddha Speaks of : The Cause and Effect Sutra".Halaman 6-136
Tidak setia dan tidak mengenal balas budi pada kehidupan yang lalu.
Effect :
Why in this life you are serf ?
Cause :
Because you were disloyal and ungrateful in your previous life.
Sumber :
* Buku "The Buddha Speaks of : The Cause and Effect Sutra".Halaman 6-136